Redaksi
Redaksi

Rabu, 09 Juni 2021 17:07

Breaking News, Pendaki yang hilang di Gunung Abbo Maros akhirnya Ditemukan⁣⁣

Breaking News, Pendaki yang hilang di Gunung Abbo Maros akhirnya Ditemukan⁣⁣

Tim Emergency Response Aksi Cepat Tanggap menemukan eva sekitar pukul 14.31 WITA, Rabu (9/6/2021) dimana kondisi korban masih hidup namun ditemukan luka sobek dibagian kepala.⁣⁣

MAROS, BUKAMATA - Tim Emergency Response Aksi Cepat Tanggap - Masyarakat Relawan Indonesia (ER ACT MRI) Sulawesi Selatan @mrisulsel_ bersama SAR gabungan akhirnya berhasil menemukan eva sekitar pukul 14.31 WITA, Rabu (9/6/2021) dimana kondisi korban masih hidup namun ditemukan luka sobek dibagian kepala.⁣⁣
⁣⁣
Eva dilaporkan hilang sejak Minggu (6/6/2021) siang saat minta izin ke teman-temannya untuk buang air kecil di balik bukit berjarak 20 meter dari tempatnya berkemah, namun tak kunjung kembali hingga dilakukan pencarian.⁣⁣
⁣⁣
Kemudian kerabatnya melaporkan kejadian tersebut kepada Polsek Bantimurung dan melakukan pencarian bersama warga namun belum berhasil ditemukan.⁣⁣
⁣⁣

#pendaki #Gunung Abbo

Berita Populer