MAKASSAR, BUKAMATANEWS, - Puluhan mahasiswa dari berbagai kampus di Makassar menggelar demonstrasi menarik perhatian di persimpangan jalan Andi Pangeran Pettarani dan Jalan Hertasning, depan DPRD Kota Makassar, Kamis 2 Mei 2024.
Demonstrasi yang dilakukan untuk memperingati Hari Pendidikan Nasional (HARDIKNAS) ini menuntut perhatian pemerintah terhadap masa depan pendidikan di Indonesia. Dalam unjuk rasa tersebut, para mahasiswa memperlihatkan keprihatinan mereka terhadap kondisi pendidikan yang dinilai masih banyak masalah. Aksi ini juga bertujuan untuk mengingatkan pemerintah akan pentingnya investasi dalam pendidikan
BERITA TERKAIT
-
Serap Aspirasi Warga Panakkukang dan Manggala, Supratman Janji Perjuangkan Kompensasi Iuran Sampah
-
Eric Horas Reses di Banta-bantaeng, Warga Keluhkan Bansos yang Tidak Merata
-
Bansos Tak Merata dan Jalan Rusak Jadi Perhatian Utama dalam Reses Anggota DPRD Kota Makassar Odhika
-
Bapenda Makassar Perkuat Sinergi dengan DPRD dalam Rapat Kerja Bersama Komisi B
-
UNM-Pemkot Makassar Bentuk Tim Khusus Rancang Kurikulum Bermuatan Lokal