Kebakaran terjadi di Jalan Hertasning Baru, Kota Makassar, Senin malam, 3 Juni 2024.
BREAKING NEWS! Kebakaran di Hertasning, Tiga Rumah Hangus Dilalap Si Jago Merah
Satu unit sepeda motor ikut terbakar dalam peristiwa ini. Meski tidak ada korban jiwa, kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.
MAKASSAR, BUKAMATA - Kebakaran terjadi di Jalan Hertasning Baru, Kota Makassar, Senin malam, 3 Juni 2024. Peristiwa ini mengakibatkan tiga rumah panggung habis terbakar.
Satu unit sepeda motor ikut terbakar dalam peristiwa ini. Meski tidak ada korban jiwa, kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.
Api berhasil dipadamkan setelah Dinas Pemadam Kebakaran menurunkan 8 unit mobil pemadam.
(*)
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.
0
Berikan Komentar Anda
News Feed
Gubernur Sulsel Resmikan Jembatan Sungai Balampangi Penghubung Sinjai - Bulukumba
31 Januari 2026 21:37
