MAKASSAR, BUKAMATA - Manager Umum Bukit Baruga, Erni Asaad hadir sebagai salah satu tamu undangan di Perayaan ulang tahun ke-3 Bukamatanews.id. Perayaan ini digelar di Kantor Redaksi, Jalan Toddopuli X, Rabu (11/1/2023).
Pada usia Bukamatanews yang kini genap tiga tahun, Erni Asaad menaruh harapan agar salah satu media siber yang berkedudukan di Sulsel ini semakin eksis kedepannya.
"Di ulang tahun ketiga Bukamatanews, semoga semakin menjadi media online nomor satu," kata Erni Asaad.
Tampak apik dengan setelan berwarna hijau, senada dengan warna media siber yang terverifikasi di Dewan Pers ini, Erni pun memanjatkan doa agar Bukamatanews.id semakin sukses.
"Dan tentunya sukses terus," pungkasnya
BERITA TERKAIT
-
Respon Bukit Baruga Pasca Bencana Banjir, Tambah Tanggul Hingga Pelebaran Jembatan
-
Bukit Baruga Lakukan Groundbreaking Pembangunan Serenity Garden
-
Bukit Baruga Manjakan Pengunjung Expo REI 2024 dengan Beragam Promo dan Kemudahan
-
Baruga Market Wadahi Warga Donor Darah di Jasmine Residence
-
Jasmine Residence Bukit Baruga Makassar Laris Manis, Tipe Primrose Sold Out dalam Setahun