Topik #Golkar

Ridwan Kamil Masih Pertimbangkan Maju Pilkada Jabar atau Jakarta

RK menyatakan, dirinya akan ikut dengan keputusan Partai Golkar. Soal elektabilitas, dia mengamini sangat kuat di Jawa Barat.