Topik #Ahmad Dhani
Blak-Blakan Ungkap Alasannya Nikahi Mulan Jameela, Ahmad Dhani: Dia Punya Bentuk yang Bagus
Ahmad Dhani secara blak-blakan mengungkapkan alasan mengapa dirinya begitu mencintai sang istri, Mulan Jameela . Pengakuan Ahmad Dhani justru membuat publik geger.